Peningkatan Kualitas Lulusan STTKD
Dalam rangka meningkatkan kualitas lulusan STTKD Yogyakarta menjadi lulusan yang unggul serta berdaya saing global. Lembaga mengeluarkan kebijakan untuk dilaksanakan oleh Taruna/i sebagai berikut:
- Calon lulusan untuk semua jenjang wajib melakukan uji similaritas/cek plagiasi Tugas Akhir/Skripsi (S1, D IV, D III) dan laporan PKL (D1) dengan toleransi sebesar 40% melalui perpustakaan STTKD dan diberikan 2 kali kesempatan untuk melakukan pengecekan.
- Calon lulusan wajib memiliki sertifikat TOEFL yang masih berlaku yang diperoleh dari Student Language Center (SLC) STTKD dengan skor sebagai berikut:
Apabila test TOEFL dilakukan diluar lembaga SLC STTKD maka dengan ketentuan sebagai berikut:
- Jenjang S1 dan D IV diwajibkan untuk submit artikel ilmiah pada jurnal atau konferensi, dibuktikan dengan tanda terima jurnal atau konferensi.
- Mengumpulkan form kelayakan isi Tugas Akhir/Skripsi (S1, D IV, D III) dan laporan PKL (D I) yang telah diisi dan ditandatangani oleh dosen pembimbing.
Penguman ini dibuat berdasarkan SE/013/X/2021/STTKD
Terima kasih
Salam hangat
Prodi Aeronautika